Author by Yosef Doublehorn
Author by : Doublehorn
DAFTAR ISI
Protected by Copyscape Online Infringement Detector

30 Juni 2013

Tutorial SEO : Menghapus Duplicate Title Tag Blogger


Search engine Google dan mesin pencari utama lain akan menghukum blog yang terkandung didalamnya Duplicate Title Tag

S alah satu kepedulian terhadap nasib blog (website) adalah rajin check statistik blog di Google Webmaster Tools. Ikuti saja standar search engine Google. Mengapa harus peduli dengan Google? Karena lebih 60% sumber kunjungan semua website berasal dari pencarian di Google.

Menurut Diagram Search Engine Market Share http://marketshare.hitslink.com/ : Diantara 100-an search engine, kontribusi traffic terbesar adalah Google Search Engine, yaitu 84,8% – artinya setiap 1.000 orang user search engine, sebanyak 848 orang pakai Google. Sementara 75% – 90% visitor mengakses website via search engine. Artinya lebih 60% user internet adalah user Google.

Belakangan ini saya check statistik blog - Website Design - pakai Webmaster Google Tools (mau submit? Silahkan gunakan alamat Gmail, kunjungi http://www.google.com/webmasters/). Saya temukan peringatan bahwa blog Website Design mempunyai Duplicate Title Tag. Sayangnya www.blogger.com tidak menawarkan cara memperbaiki masalah duplikat title tag.

Tutorial hapus duplicate title tag website blog


  • View the HTML Improvements page:
  • On the Webmaster Tools home page, click the site you want.
  • On the left-hand menu, click :
    Optimization >> HTML Improvements >> Duplicate title tags.

duplikat title tag

Duplikat tag judul dipandang tidak Search Engine Friendly dan tidak baik untuk SEO blog. Search engine Google, Bing & Yahoo Search! memberi pinalty ke blog pemilik Duplicate Title Tag.

Solusi
  1. Buka source HTML Code pada akun blogger Anda (Dashboard Blogger >> Edit HTML)

    Tab menu source code HTML blogger
    Cara paling aman edit template blog adalah tetap perlu backup file template sebelum mencoba tutorialnya!!! Termasuk copy paste kode aslinya dari file backup.

    Seperti saran diatas, agar aman Anda klik saja “Download Full Template” (tempat kembali jika ada fatal error). Jangan lupa memberi tanda centang (tanda check) pada kotak berikut :

    tombol expand widget template blog blogger

  2. Dengan tekan kombinasi CTRL-F, cari potongan kode berikut (atau semacamnya)

    <span class="comment-timestamp">
    <a href="data:comment.url" title="comment permalink">
    <data:comment.timestamp>
    </data:comment.timestamp></a>
    <b:include data="comment" name="commentDeleteIcon">
    </b:include>
    </span>

    Snippet yang mirip dengan potongan kode di atas pada blog saya ialah :

    <span class='comment-timestamp'>
    <a class='comment-permalink'>
    <data:comment.timestamp/></a>
    <b:include data='comment' name='commentDeleteIcon'/>
    </span>

    Letaknya pada template blog saya (ini) tepat di bawah kode : <div id='comment-date'>

  3. Gantilah potongan kode diatas dengan potongan kode berikut :

    <span class='comment-timestamp'>
    <script type='text/javascript'>
    document.write("&lt;a title='comment permalink' href='");
    </script>
    <data:comment.url/>'>
    <data:comment.timestamp/>
    <script type='text/javascript'>
    document.write("&lt;/a&gt;");
    </script>
    <b:include data='comment' name='commentDeleteIcon'/>
    </span>

  4. SAVE Template.

Alasan menggunakan snippet diatas adalah :

Karena Search Engine tidak menyukai Javascript, tidak merayapi dan menjalankan content javascript. Dengan demikian komentar akan diperlakukan sebagai bagian dari pos aslinya.

Sayangnya, hasilnya akan diketahui 1-2 minggu tergantung jadwal crawling Googlebots.

CATATAN :
Sewaktu-waktu bisa kembali ke kode asli. Seperti yang saya miliki (teks merah). Caranya dibikin Comment-out (di setiap baris (ada 4 baris) ditambahkan / * di awal & saya tutup dengan * /

Hal itu dimaksudkan agar baris tersebut tidak dirayapi Crawler atau Googlebots.

Jadi tidak perlu dihapus, jika dibutuhkan hanya perlu menghapus PEMBUKA COMMENT OUT & PENUTUP COMMENT OUT dari setiap baris.



That's all we know - Happy blog blogger



Comments

3 komentar:

http://website-download.blogspot.com/2012/11/tutorial-seo-menghapus-duplicate-title.html?showComment=1361103789843#c3119470323072401908'> 17/02/13, 19.23 Reply

Hai Kunjungan Artikel! Blog sobat bagus juga, nge-POP banget. ya, sukses selalu.

http://website-download.blogspot.com/2012/11/tutorial-seo-menghapus-duplicate-title.html?showComment=1361104329126#c9102646198894751261'> 17/02/13, 19.32 Reply

Buka dashboard Google Webmaster >> Konfigurasi >> Parameter URL. Kemudian klik tombol "Tambahkan Parameter" dan dalam box parameter isikan letter "m" lalu pilih "Tidak : Tidak memperngaruhi konten laman (misalnya melacak penggunaan)." Hasilnya tunggu 5-7 hari tergantung jadwal kunjungan Googlebots. Alternatif lain kunjungi : http://website-download.blogspot.com/2013/01/webmaster-tools-masalah-m0-duplicate.html. Semoga sukses selalu, kawan!

http://website-download.blogspot.com/2012/11/tutorial-seo-menghapus-duplicate-title.html?showComment=1365832674551#c330163121617516570'> 13/04/13, 12.57 Reply

Khusus pengguna blog blogspot, gunakan fitur baru "Pengalihan Khusus" untuk menghapus duplikat title tag dengan cara pengalihan ke URL tertentu di artikel http://website-download.blogspot.com/2013/04/seo-customize-search-preferences-by-303.html

Posting Komentar di Website Design

-

Penelusuran topik khusus di blog ini
Loading